Selasa, 05 Februari 2013

Cara mudah naikin OS Blackberry


Pasti dunk kalian tau gambar disamping ini kan? Blackberry. yup smartphone yang satu ini terbilang bisa juga kita gunakan untuk memodifikasi, tapi dari sistem pengoprasiannya saja, yakni kalian bisa menaikkan OS dari blackberry yang kalian punya tersebut. Mau tau bagaimana cara mudah menaikkan OS blackberry dari semua versinya 4,5,6 dan juga 7? Yuk mari saya akan membahasnya untuk kalian yang ingin tau menaikkan OS BB dengan cara mudah tanpa harus pergi ke counter lagi yang membutuhkan uang lumayan,. Simak baik-baik caranya dibawah ini.

Cara Mudah Naikin OS Blackberry :
  1. Hal pertama yang harus kalian lakukan adalah, kalian harus mendownload file OS -nya dulu, bisa kalian liat di blog saya ini
  2. Jika langkah pertama sudah dilakukan, langkah ke-2 ialah kalian install file OS tadi.
  3. Setelah berhasil kalian install, kalia masuk pada perangkta PC kalian, untuk melakukan proses  naikin OS sebelumnya kalian harus menghapus file html-nya dulu pada folder Research In Motion
  4. Folder RIM terdapat pada folder local disk c/common files/Research in motion.
  5. Lalu setelah kalian masuk pada folder RIM silahkan kalian pilih folder appdata, nah disini lah terdapat file yang berjenis HTML dan itu hrus dihapus
  6. Setelah langkan no 5 selesai baru kalian pilih lagi file loader.exe, file ini yang digunakan kita untuk melakukan proses menaikkan OS BB kita
  7. Terlebih dahulu kalian backup dulu data-data di hp kalian agar tidak hilang nantinya setelah proses menaikkan OS.
  8. 8.Ikutin saja pilihan - pilihan yang terdapat pada menu OS-nya, saran dari saya jika kalian ingin mengawet RAM jangan memilih pilihn bahasa sperti china dan jerman atau yang lainnya, pilih saja sesuai keinginan kalian atau kebutuhan kalian.
  9. Setelah langkah no 8 selesai tunggu sampai blkackberry kalian restrat sendiri, dan liat hasilnya OS mu sudah naik kan? Untuk mengecek OS yang kita naikan tersebut sudah behasil atau belum kalian bisa melihatnya dnegan cara menekan alt/aAl/del pada perangkat blackberry kalian.
  10. Selesai...
Nah itu dia beberapa langkah mudah untuk menaikkan OS Blackberry kalian. Buat kalian yang ingin mendownload OS terbaru Blackberry silahkan kalian pilih Disini

SEMOGA BERMANFAAT !!

1 komentar:



martinluther21maret.blogspot.com

Followers

Berbagi ILMU ( My FanPage )

Follow Me In Twitter

Follow My Twitter @KiryuKazuma21

Back Link

Url Blog:
( eg. http://vikrymadz.blogspot.com )